Audiensi Kemiskinan Bersama Walikota Blitar - Berita dan Siaran Pers - Badan Pusat Statistik Kota Blitar

Mohon kesediaan Anda untuk mengisi kuesioner survei ini untuk meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami. Terima kasih atas kerjasamanya  ||  Selamat datang di website resmi BPS Kota Blitar  ||  Untuk mendapatkan data BPS silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kota Blitar, Jl. Kenari No. 62 Kota Blitar, setiap hari kerja  ||  Senin-Kamis pukul 08.00 s.d 15.30 WIB  ||  Jumat pukul 08.00 s.d 16.00

Beranda

Produk - Berita dan Siaran Pers

Audiensi Kemiskinan Bersama Walikota Blitar

Audiensi Kemiskinan Bersama Walikota Blitar

Audiensi Kemiskinan Bersama Walikota Blitar

23 September 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Pada hari Senin tanggal 15 September 2025, bertempat di ruang kerja Walikota, Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Blitar Hanung Pramusito SST, S.Si, M.E., MPP., menyampaikan Potret Kemiskinan Kota Blitar Maret 2025. Angka kemiskinan Kota Blitar pada Maret tahun 2025 yaitu 6,60 persen. Angka kemiskinan tahun ini mengalami penurunan sebesar 0,15 poin persen dari angka kemiskinan Maret tahun 2024 yaitu 6,75 persen. Walikota Blitar bersama sejumlah perwakilan OPD di lingkungan pemerintah Kota Blitar akan terus berkomitmen meningkatkan kesejahteraan melalui program pengentasan kemiskinan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Blitar (Statistics of Blitar Municipality)Jl. Kenari No.62 Blitar

Telp (62-342) 8178012

E-Mail : bps3572@bps.go.id

logo_footer

Government Public Relation

Sumber dari Kementerian Komunikasi dan Digital

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik